Headlines News :
Home » » Semangka

Semangka

Written By Unknown on Apr 27, 2011 | Wednesday, April 27, 2011

Semangka adalah salah satu jenis makanan yang paling gampang dicerna kalau tidak dicampur dengan yang lain-lain. Kalau semangka itu dijuice atau diambil sarinya hendaknya kulit dalamnya juga ikut dijuice. Kulitnya itu kaya akan mineral-mineral, enzime dan chlorophyl. Diantara mineral-mineral yang terdapat di dalam semangka adalah potassium, fosfor, dan magnesium. Sedangkan di anta
ra vitamin-vitamin yang terdapat di dalamnya adalah vitamin A, B, B2,  dan vitamin C. Sari dari bagian kulit dalam semangka dapat menolong membersihkan ginjal.
(Dikutip dari; “Diet & Juice Therapy” Oleh DR. R. A. Nainggolan, Bandung)
Share this article :

0 Komentar:

Total Pageviews

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. PORTAL KAMPUNGAN - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template