Jangan lupakan juga tayangan live perjuangan Lyon untuk menghentikan rekor sempurna Real Madrid di Grup D. Los Blancos meraup poin maksimal dengan mengumpulkan 9 poin dari 3 pertandingan. Kesempatan bagus bagi Lyon untuk membalas kekalahan telak 4-0 di kandang Madrid pada pertandingan sebelumnya.
Dari dalam negeri ada pertandingan SEA Games cabang sepak bola mempertemukan Vietnam melawan Filipina yang kemudian dilanjutkan dengan Laos menghadapi Myanmar di hari yang sama.
Dari kompetisi "kasta kedua" Liga Europa, ada Lazio yang akan menjamu Zurich guna mencari kemenangan perdana di Grup D. Sementara kuda hitam Italia, Udinese, akan bermain tandang menghadapi juara tahun 2010 lalu, Atletico Madrid.
Berikut jadwal lengkap tayangan laga langsung dan tunda tengah pekan ini.
Rabu,2 November 2011
02.30 WIB - LIGA CHAMPIONS - Arsenal vs Marseille - RCTI
Kamis,3 November 2011
02.30 WIB - LIGA CHAMPIONS - Lyon vs Real Madrid - RCTI
15.30 WIB - SEA GAMES - Vietnam vs Filipina - RCTI
18.45 WIB - SEA GAMES - Laos vs Myanmar - RCTI
Jumat,4 November 2011
00.30 WIB - LIGA EUROPA - Lazio vs Zurich - RCTI
03.00 WIB - LIGA EUROPA - Atletico Madrid vs Udinese - RCTI
Sabtu,5 November 2011
03.00 WIB - LIGA EUROPA - Rubin Kazan vs Tottenham - RCTI (Tunda)
Minggu,6 November 2011
00.30 WIB - LIGA CHAMPIONS - Viktoria Plzen vs Barcelona - RCTI (Tunda)
02.00 WIB - LIGA CHAMPIONS - Bayern Munich vs Napoli - RCTI (Tunda)
Senin,7 November 2011
02.30 WIB - LIGA CHAMPIONS - Villarreal vs Manchester City - RCTI (Tunda)
Jadwal reguler tayangan olah raga:
Setiap Hari
00.25 WIB dan 05.30 WIB - Lensa Olahraga - ANTV
06.00 WIB - Sport 7 - Trans7
23.30 WIB - Metro Sports - Metro TV
Senin s/d Jumat
00.30 WIB - Sport 7 Malam - Trans7
06.00 WIB - Sports Mania - MNC TV
22.00 WIB - Kabar Arena - TV One
Sabtu
11.30 WIB - Soccer One - TV One
13.05 WIB - Spirit Football - Metro TV
13.30 WIB - Galeri Sepakbola Indonesia - Trans7
14.30 WIB - Kampiun - ANTV
Minggu
10.30 WIB - World Sport - O Channel
13.05 WIB - 12 Pas - Metro TV
14.00 WIB - One Stop Football - Trans7
14.30 WIB - Total Football - ANTV
22.00 WIB - World Sport - O Channel
Catatan:
- Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan lebih dulu.
- Jam siaran yang tercantum adalah Waktu Indonesia Barat.
0 Komentar:
Post a Comment